Senin, 06 Februari 2012

GDP TINGGI Vs KEMISKINAN TINGGI ??? (INDONESIA)

Dalam postingan saya kali ini saya akan membahas tentang GDP Indonesia yang tinggi tetapi berbanding terbalik dengan kemiskinan yang ada di Indonesia.
Bisa dikatakan GDP Indonesia saat ini mencapai $ 706,558,240,891 ,Wooooww!!! (sumber Bank Dunia) , dengan prosentase kenaikan setiap tahunnya sebesar 6,1%.  sungguh angka yang fantastis, tetapi memang sudah semestinya pendapatan Indonesia sebesar itu mengingat negara Indonesia kaya akan hasil alamnya, jumlah penduduk yang cukup besar (5 besar penduduk terbanyak didunia), juga disisi lain pertumbunhan inflasi di Indonesia rata-rata 8% per-tahunnya. Tetapi kenyataan GDP yang luar biasa itu berbanding terbalik dengan permasalahan yang dihadapi di negeri kita ini (Indonesia), seperti :
-      Kemiskinan
-      Pengangguran
-      Tingkat kriminalitas yang semakin tinggi
-      Utang Negara yang cukup tinggi
-      Dan lain sebagainya
Seharusnya permasalahan-permasalahan tersebut dapat diatasi mengingat GDP Indonesia yang cukup fantastis.

Tetapi yang menjadi pertanyaan sekarang
-       “Kenapa GDP sebesar itu masih memiliki permasalahan pengangguran dan kemiskinan yang cukup tinggi??”
-      “Kemana “larinya” uang sebanyak itu??”

Mungkin hanya orang-orang yang berkepentingan yang bisa menjawab pertanyaan itu, tapi alangkah baiknya masyarakat juga perlu tahu tentang penggunaan GDP sebanyak itu pertahunnya.

2 comments:

  1. bearti itu semua sejajar..
    utang yg banyak sejajar dengan kemiskinan yg banyak juga....

    mungkin postingan anda cocok dalam kehidupan yg sederhana,,klo ada waktu silakan aj baca2 di
    http://ichallan.blogspot.com/2012/01/kesederhanaan-dalam-hidup.html

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ya gag gt juga kali gan, seharusnya kan harus bisa menekan kemiskinan dengan GDP sebesar itu pertahunnya..

      Oke..

      Hapus

free web site traffic and promotion